Menu recovery mode merupakan menu yang berguna untuk reset Android ke pengaturan awal seperti baru dari pabrik, yaitu dengan cara melakukan wipe data atau factory reset di menu recovery mode Android, wipe data factory reset di menu recovery dapat digunakan untuk mengatasi Android lupa pola kunci, Android lupa kode keamanan, lupa akun gmail atau Android mengalami botloop, dll
Tapi bagaimana jika menu pilihan wipe data factory reset di Android muncul dengan tulisan china. Jika tulisan china yang muncul di menu recovery mode Android yang ingin Anda reset, untuk reset Android silahkan pilih Erase e MMC seperti gambar dibawah.
Arti Tulisan Menu Recovery Mode China
工厂模式 = Factory mode自动测试 = Automatic Test
手动测试 = Manual Test
单项测试 = Single Test
测试结果 = Test Results
调试测试选项 = Debug Test options
擦除e MMC = Erase e MMC
版本信息 = Version Information
重启手机 = Reboot Phone
Jika anda menemukan menu recovery mode china di Android seperti gambar diatas silahkan pilih Erase e MMC untuk memulihkan Android ke pengaturan awal atau sperti baru dari pabrik.
0 komentar:
Posting Komentar