Upgrade Lollipop Xiaomi Redmi 1S | Selamat melakukan aktifitas sahabat android. sebelumnya redi's blog juga telah berbagi salah satu artikel yaitu Cara Hard Reset Advan Vandroid S45D. sekarang, saya ingin berbagi salah satu tutorial update Xiaomi Redmi 1S. seperti yang telah kita ketahui, Xiaomi kini telah banyak memproduksi smarphone berbasis android dengan fitur-fitur yang menarik. Xiaomi adalah perusahaan yang berasal dari beijing. perusahaan ini telah banyak mengeluarkan produk android mereka dengan harga yang bisa dikatakan terjangkau oleh kalangan orang banyak dan dengan fitur yang menarik pula.
Salah satu produk yang dikeluarkan oleh perusahaan Xiaomi ini adalah Xiaomi Redmi 1S. Xiaomi Redmi 1S ini hadir pada tahun 2014 lalu dengan harga yang bisa dibilang cukup terjangkau yaitu sekitar 1,4 jutaan. Xiaomi Redmi 1S ini dilengkapi dengan RAM sebesar 1GB dan dengan memori internal sebesar 8GB. dengan spesifikasi yang cukup tinggi tersebut, ini membuat banyak orang yang telah membeli dan memiliki android dengan tipe Xiaomi Redmi 1S ini. tidak hanya itu, Xiaomi Redmi 1S ini juga dilengkapi dengan kamera utama 8 MegaPixel dan memori Sekunder 1.3 Megapixel.
pada kesempatan kali ini, saya ingin berbagi salah satu Cara Update Xiaomi Redmi 1S ke Lollipop 5.2 dengan Custom ROM. Silahkan ikuti tutorial lengkap nya pada postingan dibawah ini. harap diingat juga cara ini hanya dapat digunakan pada Xiaomi Redmi 1S, jadi jangan dicoba pada perangkat lainnya ya.
Screenshot :

Cara Install Custom ROM Xiaomi Redmi 1S :
- download file Custom ROM dibawah postingan ini.
- Kemudian letakkan kedua file tersebut di SDCard Xiaomi Redmi 1S kamu (jangan letakkan didalam folder apapun)
- lalu masuk ke CWM Recovery
- Backup (jika diperlukan)
- Lakukan wipe data dan wipe cache
- lalu pilih Dalvik cache
- install zip from sdcard
- cari dan pilih file lollipop for xiaomi redmi 1s
- tunggu hingga proses selesai
- kemudian pilih lagi install zip from sdcard
- pilih File GAPPS
- tunggu sampai proses selesai
- lalu Reboot System
- selesai , catatan : booting pertama memang agak lama
Bug :
- tidak ada bug yang dilaporkan
Thanks to :
- Allah SWT
- Syhost
- etc
Download Custom ROM Xiaomi Redmi 1S :
0 komentar:
Posting Komentar