Pernah nggak kalian ketika mau download aplikasi android pada playstore ada pesan seperti ini
![]() |
kesalahan saat mengambil informasi dari server. [RPC:S-7:AEC-0] |
Banyak solusi yang bisa ditemukan di google, namun masih belum berhasil saya terapkan.. ternyata cara yang ampuh adalah dengan menghapus akun gmail yang ada di pengaturan
caranya seperti ini
- Buka Setting (setelan)
- Klik Akun Google
- Klik pada pada nama akun gmailnya
- Terus tekan pilihan" dan pilih hapus akun
- Setelah itu agan masuk lagi dengan akun yang sama dan siap di download
Jika belum berhasil silakan lanjut dengan langkah berikut :
- Buka Aplikasi manager di ( Setting-More-Aplikasi Manager )
- Geser ke kanan, pilih (ALL)
- Cari Download Manager, Google Play Service, Google Play Store, Google service Framework dan masing-masing pilih clear data dan cache, coba restart HH dan mulai lagi.
0 komentar:
Posting Komentar