Cara Root Sony Xperia SP dengan Mudah - Sony Xperia SP adalah salah satu varian smartphone yang masuk dalam Xperia Series. Smartphone ini mask ke dalam segmen high-end dikarenakan spesifikasi yang dibawakan cukup baik. Spesifikasi pendukungnya yakni prosessor dual core 1,7Ghz krait, 1GBRAM, kamera 8MP, dengan dimensi layar 4,6 inchi sehingga penggunanya akan sangat nyaman ketika memainkan game HD ataupun sekedar browsing.
![]() |
Root Sony Xperia SP |
Nah, pada kesempatan ini, akan diulas mengenai cara mudah melakukan Root pada Xperia SP.
Bahan-bahan yang di perlukan :
Unlock Bootloader
Usb Driver Sony Xperia SP
Bahan-bahan yang di perlukan :
Unlock Bootloader
Usb Driver Sony Xperia SP
Langkah-lagkahnya :
- Aktifkan terlebih dahulu mode debugging pada Xperia SP dengan cara masuk ke menu > settings > applications > development > usb debugging
- Instal USB Driver yang telah di download kemudian sambungkan Xperia SP ke PC/Laptop.
- Kemudian buka aplikasi Unlock Bootloader yang telah di download.
- Setelah itu anda akan masuk ke setup fastboot pada pc/laptop, kemudian copy adb.exe serta AdbWinApi.dll padaforder android SDK tools, diganti namanya menjadi kernel.elf
- Copy file kernel.elf tersebut ke folder fastboot
- Matikan Xperia SP anda dan tekan tombol power dan volume up secara bersamaan hingga muncul fastboot
- Buka command prompt windows dan ketik cd C:/fastboot dan secara otomatis akan melakukan proses rooting, tunggu hingga proses selesai
- Jika pada menu Xperia SP anda terdapat aplikasi SuperUser, maka Xperia SP anda telah berhasil di root.
Demikianlah langkah mudah Root Sony Xperia SP, semoga bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar