Tutorial Instal CWM Axioo Picopad 8 GHM

Posted by

Berikut adalah tutorial instal CWM pada PP8 :

Note :

Pastikan tablet anda adalah PICOPAD 8 3G GHM. tidak di rekomendasikan untuk tablet lain !!!

PERSIAPAN :

1. Picopad sudah resmi ter-ROOT dan terupdate binary nya di app superuser. Jika belum silakan ikuti tutorial disini :

http://www.facebook.com/groups/rusnawawi.picopad8.ghm/doc/161321257378148/

2. Download TERMINAL EMULATOR dari Market / Play Store.
3. Download CWM disini http://www.mediafire.com/?tz4l0v34defeqdu
4. Extract ke SDCARD INTERNAL (bukan di sdcard external) & jangan dimasukkan di dalam folder, biarkan di luar. jadi setelah extract akan ada 3 file dengan posisi sbb di sdcard internal :

# install-recovery.sh
# reboot-recovery.sh
# recovery

Note :tanda pagar tidak berlaku, hanya sebagai penanda.


Tutorial Lengkap ikuti Link berikut


Blog, Updated at: 17.25

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Arsip Blog

Diberdayakan oleh Blogger.